Laman

Pages

Friday, January 31, 2014

Contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar


Contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar

 Contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar


Surat lamaran kerja emang semestinya harus menyediakan informasi calon karyawanya dengan baik dan sebenar benarnya, surat lamaran yang baik pula yang menentukan diterima tidaknya seorang calon pegawai, sebuah perusahaan memiliki penilai sendiri terhadap calon pegawainya, yang pertama diperhatikan oleh prusahaan yaitu surat lamaran kerjanya, alangkah baiknya seorang pelawar menulis tangan (handmade) surat lamaranya dibandingkan mengetik, karena dengan menulis tangan perusahaan menilai lebih si calon karyawan ini. namun ada beberapa kasus juga yang mengharuskan mengetik karena alasan teknologi yang ada (komputer). berikut adalah beberapa contoh penulisan surat lamaran kerja yang baik dan benar :





  Contoh surat lamara kerja Pertama

 


Bandung, 17 Agustus 2014
Kepada :
HRD Manager PT JAYA INDAH SEJAH TERA
Jl. raya wahyu II, no.10 j Gandaria selatan, Jakarta selatan
Perihal : Lamaran kerja

Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi dari media cetak, koran komas mengenai lowongan pekerjaan di perusahaan tempat Bapak/Ibu pimpin. Melalui surat lamaran ini saya ingin mengajukan diri untuk melamar pekerjaan di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin guna mengisi posisi yang dibutuhkan saat ini. Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Andry Jaya Raya
Tempat/Tanggal Lahir : Bandung , 02 Juli 1991
Jenis Kelamin : Laki laki
Pendidikan : SMK Wijaya Plus
Alamat : Jl. Raya Baru  No. 4 RT/RW 02/12
Telepon : 08563542685

Untuk melengkapi beberapa data yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu pimpinan diwaktu yang akan datang , saya lampirkan juga kelengkapan data diri sebagai berikut :

  1. Pas Photo
  2. Foto copy KTP.
  3. Daftar Riwayat Hidup.
  4. Foto copy Ijazah Terakhir.
  5. Foto copy SKHUN.
  6. Foto copy Sertifikat Competensi.
  7. Foto copy Sertifikat PKL.
  8. Foto copy Surat Keterangan Refrensi.

Demikianlah Surat lamaran ini saya buat dengan sebenarnya dan atas perhatian serta kebijaksanaan Bapak/Ibu pimpinan saya mengucapkan terima kasih.
Hormat saya,
ttd
Andry Jaya Raya




Contoh surat lamara kerja Kedua



Jakarta, 12 Oktober 2014

Yth. HRD
Pt. Maju Terus ,
Jl. Jendral Sudirman
Jakarta Pusat

Dengan hormat,
Saya yang bertandatangan di bawah ini :
Nama                      :  Jenal Mutakin S.kom
Tempat, Tgl. Lahir    :  Jakarta, 10 Oktober 1994
Alamat                     :
Jl. Raya Baru  No. 4 RT/RW 02/12
No. Telp/HP            :  08542762145
Pendidikan               :  S1 Teknik Informasi
Berdasarkan informasi dari media Informasi (Spanduk), Depan SDN Baru mengenai lowongan pekerjaan di perusahaan tempat Bapak/Ibu pimpin. Dengan surat ini saya ingin mengajukan lamaran kerja di perusahaan yang Bapak / Ibu pimpin sebagai seorang Marketing.
Saya memiliki sedikit pengalaman bekerja sebagai Maintinen Server di salah satu perusahaan terkemuka di Bekasi.Untuk melengkapi beberapa data yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu pimpinan diwaktu yang akan datang , saya lampirkan juga kelengkapan data diri sebagai berikut :

1. Daftar Riwayat Hidup
2. Foto copy Ijazah
3. Foto copy sertifikat
4. Foto copy KTP
5. Foto copy transkrip nilai
6. Pas photo terbaru

Demikian surat lamaran kerja ini, saya ucapakan banyak terima kasih atas perhatian Bapak / Ibu.


Hormat saya,

ttd

Jenal Mutakin S.kom


Demikian beberapa Contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar, Semoga dari artikel ini dapat memberikan Anda manfaat terutama bagi saudara yang sedang berupaya untuk mencari pekerjaan. amin, dan maksih telah berkunjung keblog saya :D adapun beberapa Contoh surat pernyataan kerja, surat lamaran pekerjaancontoh surat mengundurkan diricontoh surat resign dari perusahaan,



No comments:

Post a Comment